Pengertian LAN (Local Area Network)
adalah sebuah jaringan komputer yang hanya mencakup wilayah kecil. Jaringan LAN
biasanya hanya mencakup satu gedung atau rumah, misalnya jaringan LAN di
kantor, hotel, bandara, warnet, atau di dalam rumah.
Pada sebuah jaringan LAN, kecepatan
transfer datanya dalam kisaran 10, 100, atau 1000 Mbit/second. Teknologi yang
paling banyak di gunakan dalam jaringan LAN adalah teknologi IEEE 802.3
Ethernet di mana hardware yang di gunakan biasa di sebut LAN card.
Untuk menghubungkan komputer
bersama di dalam satu areal tertentu yang tidak begitu luas, seperti di dalam
satu kantor atau gedung. Secara garis besar terdapat dua tipe jaringan atau
LAN, yaitu jaringan Peer to Peer dan jaringan Client-Server. Pada jaringan peer
to peer, setiap komputer yang